Air pegunungan yang dingin dapat dinikmati pada air terjun ini yang memiliki ketinggian sekitar 20 m. Potensi wisata ini terdapat di Dusun Tabang, yang berjarak sekitar 5 km dari Benteng. Suasana alami air terjun ini sangat baik dimanfaatkan untuk aktivitas berenang, berolah raga, serta menenangkan pikiran, sayang pengembangan wisata alam ini terlupakan pengembangannya.
terbukti, untuk menuju ke sana tidak bisa dilalui dengan kendaraan mobil, jangankan mobil, motor saja sangat susah menuju ke sana, akhirnya sobat sobat plh silajara bersama Selayar goweser community mencoba menelusuri Air Terjun Balangkalambu dengan bersepeda ria ke sana,
berikut foto galerynya
|
Menuju ke Balangkalambu butuh fisik yang kuat |
|
Jembatan darurat, bukti pemerintah Kep. Selayar tidak menyentuk pengembangan Balangkalambu |
|
Air Terjun Balangkalambu |
kalau sobat & sobit punya gambar ttg Balangkalambu, kirim aja ke
http://www.facebook.com/tole.edelweis
kami akan tambahkan ke postingan ini, dinantikan
plh silajara Indonesia, piace